Dibawah ini adalah file yang berisi Contoh Format Jadwal Pelajaran untuk tingkat PAUD yang dapat dimanfaatkan oleh para guru PAUD untuk Tahun Ajaran 2016-2017 Format Microsoft Excel. Silahkan dapatkan filenya pada link dibawah ini:
Update, 19 Maret 2018 :
Jadwal Pelajaran Paud K13 Format Word
Berikut ini admin akan membagikan salah satu contoh format, agenda harian Guru, yang bisa Anda gunakan sebagai bahan referensi dalam mengatur serta membuat sebuah Jadwal Pelajaran, dalam menunjang aktivitas proses kegiatan belajar mengajar dan bermain yang akan dilaksanakan di satuan pendidikan anak usia dini.
Membahas terkait pembuatan sebuah agenda guru Paud memang merupakan bagian dari satu pengelolaan administrasi yang harus disiapkan, s bagai fungsi untuk mengatur jalannya proses pembelajaran, pembuatan agenda harian pun terlebih pendidik harus menyesuaikan dengan ketetapan pada penetapan alokasi waktu jam pelajaran dari program semester yang telah ditetapkan, sebagai prosedur dalam menjalankan aktivitas kegiatan mengajar, berkaitan dengan hal ini maka kamipun akan membagikan Contoh jadwal pelajaran dengan file berbasis Microsoft Word.
Pada sebuah format agenda harian untuk kegiatan pelaksanaan mengajar yang terdapat pada halaman inipun memuat beberapa tabel yakni diantara nya terdiri dari, tanggal hari Pelaksanaan, alokasi jam pelajaran, daftar pembimbing / pembina dan pendamping. Dengan demikian rekan rekan Pendidik dapat manfaakan Berkas dokumen tersebut, dengan mengedit kembali sesuai dengan tujuan pembelajaran yang akan dilaksanakan di sekolah, selanjutnya silahkan miliki berkas tersebut secara gratis melalui tautan berikut.
Demikian diharapkan semoga dengan adanya sebuah contoh format untuk jadwal pelajaran Paud K13 admin bagikan di atas bisa memenuhi kebutuhan Administrasi Guru, terutama dalam membuat sebuah agenda kegiatan harian di sekolah. Sekian penyampaian artikel hari ini akhir kata semoga bisa bermanfaat.
"
"