Tampilan Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 SMP/MTs:
http://ift.tt/1XRsJWg Ibarat kata tanpa membaca materi ini terlebih dahulu, maka kurang sempurna dalam penelaah materi posting berikutnya:
- Buku Pedoman Budaya dan Karakter Bangsa
- Silabus, RPP Kelas 7,8,9 Kurikulum 2013
- RPP Prakarya SMP Kelas 7 Kurikulum 2013
Dari materi sebelumnya tersebut, maka marilah kita lanjutkan untuk menyimak dengan seksama di halaman, dan semoga tidak merasa bosan. Di kesempatan kali ini saya bagikan Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 SMP/MTs .
Struktur kurikulum tersebut adalah juga merupakan aplikasi konsep pengorganisasian konten dalam sistem belajar dan pengorganisasian beban belajar dalam sistem pembelajaran. Pengorganisasian konten dalam sistem belajar yang digunakan untuk kurikulum yang akan datang adalah sistem semester sedangkan pengorganisasian beban belajar dalam sistem pembelajaran berdasarkan jam pelajaran per semester.
Beban belajar di SMP/MTs untuk kelas VII, VIII, dan IX masing-masing 38 jam per minggu. Jam belajar SMP/MTs adalah 40 menit yang telah disesuaikan dengan Permendikbud Nomor 68 Tahun 2013
Sedangkan Struktur Kurikulum SMP/MTs kurang lebihnya sebagai berikut:
Sedangkan Struktur Kurikulum SMP/MTs kurang lebihnya sebagai berikut:
MATA PELAJARAN | ALOKASI WAKTU BELAJAR PER MINGGU | |||
VII | VIII | IX | ||
Kelompok A | ||||
1 | Pendidikan Agama dan Budi Pekerti | 3 | 3 | 3 |
2 | Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan | 3 | 3 | 3 |
3 | Bahasa Indonesia | 6 | 6 | 6 |
4 | Matematika | 5 | 5 | 5 |
5 | Ilmu Pengetahuan Alam | 5 | 5 | 5 |
6 | Ilmu Pengetahuan Sosial | 4 | 4 | 4 |
7 | Bahasa Inggris | 4 | 4 | 4 |
Kelompok B | ||||
8 | Seni Budaya | 3 | 3 | 3 |
9 | Pendidikan Jasmani, Olah Raga & Kesehatan | 3 | 3 | 3 |
10 | Prakarya | 2 | 2 | 2 |
Jumlah Alokasi Waktu Per Minggu | 38 | 38 | 38 |
Kelompok A adalah mata pelajaran yang memberikan orientasi kompetensi lebih kepada aspek kognitif dan afektif sedangkan kelompok B adalah mata pelajaran yang lebih menekankan pada aspek afektif dan psikomotor. Seni Budaya dan Prakarya menjadi dua mata pelajaran yang terpisah, dan dapatkan buku Prakarya untuk SMP/MTs. dapat didownload di sini
Untuk seni budaya didalamnya terdapat pilihan yang disesuaikan dengan minat siswa dan kesiapan satuan pendidik dalam melaksanakannya.
Dalam struktur kurikulum SMP/MTs ada penambahan jam belajar per minggu dari semula 32, 32, dan 32 menjadi 38, 38 dan 38 untuk masing-masing kelas VII, VIII, dan IX. Sedangkan lama belajar untuk setiap jam belajar di SMP/MTs tetap yaitu 40 menit. Sebagai bahan dokumen silahkan download Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 SMP/MTs filenya di sini
Demikian yang dapat saya jelaskan tentang Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 SMP/MTs semoga bermanfaat.
dari SD NEGERI 1 ASEMRUDUNG
Sumber: http://ift.tt/1TudpKC
Update Selasa 27 Februari 2018
Berikut ini adalah Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 versi terbaru tahun 2018. Daftar Mapel SMP Kurikulum 2013 akan dibagikan, dibagikan dalam format file, file yang diambil dari sumber terpercaya dan perangkat lunak atau file tersebut menggunakan sistem operasi Microsoft Excel. Semua prosesnya yang berkaitan dengan judul utama lebih dikhususkan untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP) / MTs.
Ini Dia Mata Pelajaran dalam Struktur Kurikulum 2013 (Kurtilas/K13) SMP
Sebelum menuju kepokok pembahasan admin akan sedikit membahas mengenai Struktur Kurikulum 2013. Struktur Kurikulum 2013 adalah suatu aplikasi yang nantinya akan digunakan dalam proses pengonsepan/ pengorganisasian konten dalam sistem pembelajaran, pembelajaran yang dilakukan dikelas. Pengorganisasian konten dalam sistem belajar ini digunakan untuk kurikulum yang akan datang, sedangkan pengorganisasian beban belajar dalam sistem pembelajaran disesuaikan dengan jam pelajaran per/ semester.Dibawah ada sedikit keterangan mengenai Struktur Kurikulum SMP/MTs
Keterangan:
*Muatan lokal dapat memuat Bahasa Daerah
Ekstra Kurikuler SMP/MTs antara lain:
- Pramuka (Wajib)
- OSIS
- UKS
- PMR
Selengkapnya Mengenai Daftar Mata Pelajaran pada Struktur Kurikulum 2013 untuk SMP/MTs
Artikel Referensi:
Daftar Mata Pelajaran Sesuai Struktur Kurikulum 2013 SMP/MTs
- [Klik Disini] Daftar Mapel SMP KK 2013.xlsx
"
"