Soal UAS SMP Kelas 8 PKN Semester 1 Download - Contoh Soal ujian akhir semester SMP kelas 8 mata pelajaran PKN ini admin sengaja bagikan untuk sobat wiki edukasi yang membutuhkan materi soal untuk melatih putra putrinya. Pada contoh Soal UAS yang admin sajikan ini telah disusun berdasarkan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) yang admin tuangkan kedalam format Doc.
Soal UAS SMP Kelas 8 PKN Semester 1 Download
1.Tokoh pertama yang menyampaikan gagasan tentang dasar negara adalah . . .
2.Pada masa sebelum amandemen dalam struktur ketatanegaraan RI terdapat lembaga tertinggi negara yaitu .. .
5.setelah amandemen UUD 1945 terdapat lembaga negara yang dihapus, yaitu .. .
6.emerintah orde baru dipimpin oleh pengemban Supersemar, yaitu . . .
7.Sebelum maupun sesudah amandemen, sistem pemerintahan Indonesia tetap, sama yaitu . . .
9.Sebutkan dan jelaskan sifat ideologi !
10.Tuliskan sistematis tata tulis dan pengucapan Pancasila !
Di atas ini adalah salah satu gambaran Soal UAS PKN kelas VIII SMP. untuk lebih lengkap silahkan sobat wiki edukasi unduh dan download file nya dengan cara klik link yang sudah tersedia di bawah ini. Terimakasih telah mengunjungi halaman ini semoga postingan ini bisa bermanfaat.
"
"